Wilayah Desa Karangagung terletak di Kecamatan Palang Kabupaten Tuban Provinsi Jawa Timur.
dengan Batas-batas :
Utara : Laut Jawa
Timur : Desa Lohgung, Kecamatan Brondong, Kabupaten Tuban
Selatan : Desa Lerankulon
Barat : Desa Lerankulon
Luas Wilayah Desa Karangagung : 76 Ha
Peta Desa:
http://karangagung-palang.desa.id/identitas_desa/maps/wilayah